Tips Mempercepat booting komputer windows 7

Langsung saja berikut ini adalah langkah-langkahnya :
1. buka run (win+r) dan isi dengan “msconfig” kemudian enter
2. pastikan halaman yang terbuka seperti gambar di bawah.

3. selanjutnya pilih tab Boot –> pilih advance option akan muncul jendela baru.
4. Number of processor adalah jumlah processor yang sobat gunakan, pengalaman saya menggunakan pilihan yang paling banyak.
5. Maximum Memory adalah jumlah memory yang di alokasikan pada saat booting / startup windows, karena pada postingan kali ini cara mempercepat booting windows 7 maka saya menyarankan untuk menggunakan semua memory yang ada, misalnya jika RAM yang di gunakan 1 giga = 1024 kali ini sayang menggunakan memory 4 Gb = 4096. Jika ragu gunakan setengahnya saja.
6. Tekan ok dan pindah ke TAB Startup.

7. Pada gambar ini ada banyak aplikasi komputer yang aktif pada saat komputer booting, ada baiknya sobat memilih yang penting-penting saja.
Bagaimana sobat mudah buakan? semoga cara atau Tips Mempercepat booting komputer windows 7 bermanfaat untuk anda dan silahkan di praktekkan.
